
KPU Sangihe telah melaksanakan Evaluasi Verifikasi Faktual dan Persiapan Verifikasi Faktual Perbaikan Partai PRIMA kepada PPK dan Sekretariat PPK
#TemanPemilih, KPU Sangihe telah melaksanakan Evaluasi Verifikasi Faktual dan Persiapan Verifikasi Faktual Perbaikan Partai PRIMA kepada PPK dan Sekretariat PPK di Kecamatan Tabukan Selatan Tengah, Tabukan Selatan Tenggara, Manganitu Selatan dan Tamako. Sabtu (15/4/2023).
Bagikan:
Telah dilihat 48 kali